No. | Sistem Pemilihan/ Pengangkatan Kepala Daerah | Kelebihan | Kekurangan |
1. | Penunjukkan oleh Pemerintah Pusat | Tidak perlu mengeluarkan banyak biaya atau biaya lebih untuk pemilihajn umum. | Adanya unsur nepotisme lebih besar. |
2. | Dipilih oleh DPRD | Meminimalisir konflik yang terjadi di masyrakat Lebih efisien di anggaran atau dana | Rakyat tidak dapat memilih secara langsung Adanya unsur nepostisme seperti Kepala Daerah merupakan hasil dari kesepakatan partai pendukung |
3. | Dipilih oleh rakyat | Sesuai dengan kehendak rakyat serta sesuai dengan slogan dari rakyat untuk rakyat. | Memerlukan dana yang banyak hanya untuk mengadakan satu kali pemilihan umum. Adanya unsur korupsi juga sama besar. |
0 komentar:
Post a Comment